CIRI-CIRI PENYAKIT PARU-PARU BASAH
00.27
Add Comment
Ciri-ciri penyakit Paru-paru Basah - Paru-paru basah adalah salah satu penyakit yang dapat membahayakan si penderitanya, penyakit paru-paru juga merupakan penyakit yang menular. Penyakit paru-paru ini jelas menyerang organ tubuh manusia yang bernama paru-paru yang mana organ ini berfungsi untuk pernapasan, yaitu sebagai tempat pertukaran oksigen yang di butuhkan manusia dan mengeluarkan karbondioksida yang merupakan hasil sisa proses pernapasan yang harus di keluarkan oleh tubuh, sehingga kebutuhan tubuh akan oksigen akan tetap terpenuhi. Penyakit paru-paru basah sendiri disini adalah suatu peradangan yang terjadi pada paru-paru, biasanya akibat kontaminasi. Tiga penyebab umum adalah bakteri, virus dan jamur.
Bagi anda yang mempunyai sakit paru-paru basah tapi tidak ingin berobat medis , jadi anda bis baca artikel ini.
Gejala Paru-paru Basah
- Telapak tangan dan kaki terasa dingin dan sering basah (keluar keringat).
- Sesak nafas.
- Batuk yang disertai dahak.
- Dada terasa sakit saat batuk.
Ciri-ciri Orang Terserang Paru-paru
- Bentuk punggung membungkuk
- Badan mengurus
- Mudah lelah
- Nyeri dada
- Sesak napa
- Badan panas
- Nafsu makan menurun
- Keringat pada malam hari
- Batuk terus menerus selama lebih dari 2 minggu bisanya disertai dahak
- Kadang – kadang batuk mengeluarkan darah
0 Response to "CIRI-CIRI PENYAKIT PARU-PARU BASAH"
Posting Komentar