CARA TERNAK KROTO RUMAHAN
14.40
Add Comment
Sahabat semua, kali ini saya ingin berbagi cara ternak krotoru mahan, mungkin banyak dari sahabat semua yang belum mengerti atau sahabat semua yang sudah memahami tetang ternak kroto rumahan. Sebenarnya awal mula lahirnya ternak kroto rumahan ini lahir dari kreatifitas para petani kroto yang kesulitan mencari kroto di alam, lalu lahirlah ide untuk membudidayakan kroto rumahan melalui medium toples atau pralon atau toples yang transparan dengan menggunakan media rak atau meja.
Ternak kroto rumahanyang ideal menggunakan medium toples yang transparan, karena setelah dilakukan uji coba medium toples ternyata lebih disukai semut kroto, selain hal tersebut, dengan toples transparan sobat semua bisa mengetahui kapan ternak koto kita layak untuk dipanen. Caranya sahabat harus mengambil bibit krotodulu dari alam lalu dibudidayakan melalui medium toples atau jika sahabat kesulitan mencari bibit kroto dari alam, sahabat bisa membeli bibit krotodari orang yang sudah memiliki bibit kroto dalam toples.
Salah satu kelebihan bisnis ternak kroto rumahanadalah tidak terganggu dengan alam dan mudah dalam perawatannya, dalam artian tidak membutuhkan tempat yang luas. Sahabat hanya perlu menyiapkan sebuah rak bisa persegi panjang, ataupun persegi sebagai tempat untuk menaruh bibit kroto. Usahan raknya ber sap-sap agar bibit kroto tersebut bisa maksimal didalam rak tersebut.
Kalau di alam semut kroto ini makananya air gula dari daun-daunan, maka dalam ternak kroto rumamahan sahabat bisa menggantinya dengan air gula. Caranya siap wadah ( usahan yang cengkung lalu siapkan gula pasir dan air secukupnya. Setelah itu campur gula tersebut dengan air, usahan air gulanya manis ya. Karena fungsi air gula ini agar semut kroto cepat membangun sarangnya dalam toples. Nah setelah itu sahabat juga bisa memberikan ulat hongkong sebagai pakan semut kroto tersebut. Selamat mencoba budidaya kroto rumahanya..
0 Response to "CARA TERNAK KROTO RUMAHAN"
Posting Komentar